Sejak krisis keuangan tahun 2008, semakin sulit mencapai keseimbangan yang tepat untuk investasi Anda. Profil pengembalian beberapa ekuitas, obligasi, dan properti sangat mirip satu sama lain sehingga dapat menyulitkan Anda dalam mencapai beberapa tujuan investasi.
Alternatif yang likuid dapat memberikan diversifikasi yang sebenarnya sambil mencari cara untuk memperkuat profil risiko/pengembalian portofolio di berbagai kondisi pasar yang berbeda. Alternatif yang likuid mungkin dapat membantu membatasi dampak pada investasi Anda dari kejatuhan pasar dan menciptakan diferensiasi yang sebenarnya, dan pada akhirnya, akan berupaya untuk memberikan diversifikasi terhadap portofolio.
Schroders memimpin dalam produk-produk alternatif yang likuid. Sebagai perusahaan global, kami menawarkan produk-produk alternatif yang likuid yang di jalankan oleh manajer investasi kami sendiri berikut dengan beberapa produk yang dipilih dari para spesialis investasi eksternal yang sangat berpengalaman. Harap diketahui: tidak semua produk tersedia di setiap pasar.
Selama 20 tahun terakhir kami telah membangun salah satu jajaran produk alternatif yang likuid terbesar di dunia Kami menawarkan produk yang bertujuan untuk memberikan opsi-opsi pertumbuhan, diversifikasi, dan perlindungan inflasi. Harap dicatat: Anda mungkin perlu nasihat keuangan sebelum berinvestasi dalam beberapa produk.
Kinerja masa lalu bukan sebuah panduan untuk kinerja masa depan dan mungkin tidak terulang. Nilai investasi dan pendapatan bisa saja menurun dan meningkat dan investor bisa tidak memperoleh kembali jumlah awal yang mereka investasikan. Perubahan nilai tukar mungkin dapat menyebabkan nilai investasi luar negeri apa pun meningkat atau turun.
Harap diketahui bahwa tidak ada jaminan bahwa produk alternatif yang likuid akan mencapai tujuannya.
Informasi Penting
Schroders telah menyatakan pandangan dan opininya sendiri dan hal tersebut dapat berubah. Materi ini dimaksudkan hanya untuk tujuan informasi dan tidak dimaksudkan sebagai bahan promosi dalam segi apa pun. Materi ini tidak dimaksudkan sebagai sebuah penawaran atau permintaan untuk pembelian atau penjualan instrumen keuangan apa pun. Materi ini tidak dimaksudkan untuk menyediakan dan tidak semestinya diandalkan untuk nasihat akuntansi, legal atau pajak, ataupun saran investasi. Pengandalan tidak boleh diletakkan pada pandangan dan informasi di dalam laman web ini ketika mengambil keputusan strategis atau investasi individual. Semua investasi melibatkan risiko yang mencakup risiko kemungkinan kehilangan modal pokok. Informasi di sini diyakini sebagai bisa diandalkan, tetapi Schroders tidak menjamin kelengkapan atau keakuratannya. Pengandalan tidak boleh diletakkan pada pandangan dan informasi di dalam laman web ini ketika mengambil keputusan strategis atau investasi individual. Sebagian informasi yang dikutip di sini diperoleh dari sumber eksternal yang kami anggap bisa diandalkan. Tidak ada tanggung jawab yang bisa diterima atas kesalahan fakta yang diperoleh dari pihak ketiga, dan data ini bisa berubah mengikuti kondisi pasar. Ini tidak mengecualikan kewajiban atau tanggung jawab apa pun yang dipikul Schroders terhadap para pelanggannya menurut sistem regulasi mana pun. Kawasan/sektor yang diperlihatkan hanyalah sebagai gambaran dan tidak semestinya dianggap sebagai saran untuk membeli/menjual. Pendapat pada laman web ini termasuk beberapa perkiraan pandangan. Kami percaya kami mendasarkan harapan dan keyakinan kami berdasarkan pada asumsi yang masuk akal dibatasi oleh hal-hal yang kami ketahui saat ini. Namun, tidak ada jaminan bahwa perkiraan atau opini apa pun akan menjadi kenyataan. Pandangan dan opini ini dapat berubah.